Tag

Sumatera Island

Pariwisata di pulau Sumatera dan Sekitarnya

Kue Tat atau Bay Tat merupakan kue khas tradisonal masyarakat Bengkulu Selatan yang tampilannya berbentuk bulat dibuat karena diambil dari bentuk bunga yang indah dan diukir sedemikian rupa tergantung dengan kreativitas orang yang membuatnya setelah itu dilapisi selai nanas di bagian atas. Alasan menggunakan selai nanas karena dulu buah nanas di Bengkulu Selatan sangat melimpah...
Read More
Tari andun merupakan salah satu tari tradisional yang berasal dari Bengkulu Selatan. Tari andun merupakan salah satu tari yang mendeskripsikan suatu bentuk penghormatan. Hal ini merujuk pada awal mula tari ini dimainkan yaitu sebagai ungkapan rasa syukur terhadap Tuhan Yang Maha Esa. Tidak hanya bermakna syukur kepada Sang Pencipta, tetapi juga digunakan sebagai bentuk penghormatan...
Read More
Kota Subulussalam merupakan sebuah daerah otonom yang berstatus Pemerintahan Kota (Pemko). Letaknya tepat berada paling ujung di bagian pesisir barat selatan (Barsela) wilayah Provinsi Aceh yang langsung berbatasan dengan Provinsi Sumatera Utara (Sumut). Memiliki luas wilayah sekitar 1.391 km2, Kota Subulussalam juga memiliki bentangan hutan mencapai 34.630 hektar yang terdiri dari status kawasan Hutan Lindung,...
Read More
“Gemuruh suara air terdengar sayup dari kejauhan menuju perjalanan menanjak dan menurun serta berliku. Disisi kiri kanan tampak tanaman paku pakuan yang berderet menuju air terjun yang berada di ketinggian yang angkuh. Tampak beberapa anggrek hutan tumbuh endemik di kaki maras yang indah sedang mekar di kiri kanan.” “Surga alam yang terpapar indah dan sunyi...
Read More
Kabupaten Aceh Tengah yang berada di Dataran Tinggi Gayo (DTG) menyimpan beragam potensi. Sudah tentu kopi arabika menjadi komoditas utama yang gaungnya sudah mendunia. Namun selain kopi arabika, masih banyak ragam potensi lain yang tak kalah menarik. Salah satunya adalah Kerawang Gayo.   View this post on Instagram   A post shared by Anugerah Pesona...
Read More
Jorong ngalau indah tahap 1, Nagari Sungai Kunyit Barat, Kecamatan Sangir Balai Janggo, Kabupaten solok Selatan, Sumatera Barat, kini menjadi salah satu magnet bagi wisatawan, betapa tidak, Bukit Batu Kapur yang di dalamnya berwarna warni itu menyimpan sejuta pesona keindahan dalam goa. View this post on Instagram A post shared by GenPi Sumbar (@genpisumbar) on...
Read More
Pulau Dua Aceh Selatan Aceh merupakan daerah ujung baratnya Indonesia, yang tentunya menjadikan daerah-daerah di Aceh mendapat anugerah kekayaan dan keindahan alam laut yang luar biasa, masing-masing daerah memiliki keunikan tersendiri yang akan berbeda satu sama lainnya. Nah perjalanan kali ini akan membawa kita menelusuri keindahan Kawasan Pulau Dua yang ada di Kabupaten Aceh Selatan,...
Read More
Tidak lengkap rasanya jika kita jalan-jalan berwisata tanpa mencoba masakan khas daerah setempat. Begitupun saat kami menjelajahi Kota Dumai, banyak ragam makanan yang disajikan dan rata-rata adalah makanan khas Melayu. Saat rasa lapar menghantui perut kami pada hari pertama di Dumai, kami langsung menuju rumah makan kepala ikan yang katanya paling enak di Kota Dumai....
Read More
Cerita dibalik Oleh-oleh Wajib dari Bengkulu Enggak afdol juga kalau kita jalan-jalan pulangnya tanpa bawa oleh-oleh, karena sering juga menyesal begitu pulang, kebanyakan dari kita sesampai dirumah sudah pasti deh buka-buka foto terus lihat-lihat postingan teman, kadang tanpa sengaja kebrowsing tuh yang unik dan istimewa dari daerah tersebut, betul enggak?  mudah-mudahan enggak ya, karena...
Read More
Tak jauh dari Kota Bengkulu, kami melanjutkan jalan-jalan menuju Kota Curup, Bengkulu Utara, sekitar 5,5 km perjalanan kami telah sampai di sebuah danau sangat yang indah, kawasan danau yang sejuk serta menghijau ditumbuhi oleh aneka flora, dan iringan suara-suara kicau merdu, para unggas yang bermain kegirangan di atas danau, membuat siang itu tak terasa terik....
Read More
1 2 3 4