By

admin
Jika Anda menyusuri sepanjang pantai utara Kabupaten Ende, pastinya Anda akan menuju ke perbatasan daerah Kabupaten Ende dengan Kabupaten Nagekeo, sepanjang jalan yang dilalui adalah keindahan pemandangan pantai, hampir sepanjang pantai dari pusat Kota sampai ke Desa Penggajawa dapat menikmati keindahan matahari terbenam, yang uniknya pantai di Desa Penggajawa adalah tidak sama dengan desa-desa lain...
Read More
Nusa Tenggara Timur (NTT), salah satu Propinsi daerah timur Indonesia yang terkenal akan keindahan pantainya hampir diseluruh pulaunya, termasuk Pulau Flores yang mampu memikat wisatawan lokal maupun mancanegara. Propinsi yang terkenal sebagai penghasil cendana yang sudah terkenal sejak dahulu dikalangan pedagang Timur Tengah, Tiongkok, dan Eropa, Masih menyimpan satu lagi wisata menarik bagi anda yang...
Read More
Buat Anda penyuka jagung, pasti sudah tau kasiat makanan yang satu ini, dan rasanya pas kalau Anda jalan-jalan ke Ende – Flores – Nusa Tenggara Timur (NTT), karena ada beberapa makanan ringan sampai makanan berat khas Ende dan beberapa daerah di NTT berbahan baku jagung. Jika kita mengunjungi desa budaya di Ende – NTT, biasanya...
Read More
“Barapan Kebo” itulah sebutan dari permainan rakyat sumbawa ini yang dalam bahasa indonesianya adalah Balapan Kerbau. Brapan Kebo sendiri merupakan permainan yang sangat populer di Sumbawa yang hampir di setiap bulannya dapat kita jumpai di Sumbawa. Barapan Kebo sebenarnya diadakan saat musim penghujan datang, yang mana untuk merayakan musim tanam padi di sumbawa, Barapan Kebo...
Read More
Mini adventure di Cikadongdong yang dikemas dalam river tubing seru dan menarik. Setelah beberapa destinasi Majalengka sebelumnya melulu mengandalkan pemandangan terasering, maka Cikadongdong ini menawarkan atraksi penutup yang jawara. Cibang-cibung di aliran sungai memakai ban, siapa yang tak suka? View this post on Instagram A post shared by CIKADONGDONG RIVER TUBING (@cikadongdong_rivertubing) on Oct 4,...
Read More
Sebelum kedestinasi ini bagi yang diluar Sunda, coba latihan dulu cara pengucapan Curug Cipeuteuy dengan benar hehe, karena rata-rata gaya bicara tanpa cengkok Sunda menghasilkan suara Curug Cipete :} .. Menurut kami inilah salah satu destinasi berbintang di Majalengka, Curug Cipeuteuy ini sudah rapi, bersih, tertata dengan baik fasilitas-fasilitas umumnya, lantas masakan warung disekitarnyanya enak,...
Read More
Jika mendengar kata Sakura sudah pasti teringat Negerinya Dora Emon, film kartun lucu dari Jepang, bunga yang terkenal dengan keindahannya dan telah menjadi Bunga Nasional Jepang, Sakura yang kurang lebihnya berarti “bermekaran” rupanya memiliki ratusan macam jenis bunga, dan dari ratusan jenis bunga memiliki warna-warna yang berbeda-beda sesuai dengan spesiesnya. Rupanya di Indonesia juga punya...
Read More
Waktu seminggu tidaklah cukup, untuk mengelilingi dan eksplor keseluruh sudut keindahan Surga tersembunyi Kepulauan Kei, karena kalau sudah namanya surga, dijamin semua orang ingin berlama-lama menikmatinya, bagaimana dengan Anda? View this post on Instagram A post shared by Travel Blog Indonesia (@travelblogid) on Feb 25, 2020 at 1:00am PST Dengan pesona panorama lautnya yang begitu...
Read More
Indonesia menjadi Negara yang memiliki Hutan Mangrove Terluas di Dunia, dan tentunya ini dikarenakan juga karena Indonesia sebagai Negara Kepulauan terbesar di Dunia, tentunya kita harus bangga memiliki kekayaan alam yang luar biasa bahkan dipastikan jika secara serentak seluruh daerah di Indonesia menjadikan hutan-hutan mangrove sebagai Ekowisata (Echo Tourism), maka Indonesia dapat mempublikasikan menjadi Pariwisata...
Read More
Pasar Barter tradisional yang masih bertahan hingga kini. Pasar tradisional tempo dulu yang masih menganut sistem jual-beli barter pastinya langka dan sulit kita temui, beberapa pasar tradisional barter di Indonesia biasanya terdapat didaerah pedalaman dan rata-rata sulit dijangkau dengan kendaraan, tetapi tidak demikian dengan Pasar Lola di Pulau Alor, pasar yang tepatnya berada di Kampung...
Read More
1 11 12 13 14 15